Giat Baksos,PT.ASDP Indonesia Ferry Cabang Bakauheni,Berikan Bantuan Kepada Warga Way Lunik Yang Terdampak Banjir

- Editor

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG – Sepuluhdetik.id-

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Bakauheni, Lampung Selatan, memberikan bantuan 750 paket perlengkapan anak sekolah dan perlengkapan balita, kepada korban banjir di KP. Baru Masjid, Kelurahan Way Lunik, Kecamatan Panjang, Bandar Lampung.

Jenis-jenis bantuan di antaranya, alat tulis sekolah (ATS) , seperti sepatu, tas. Serta keperluan, balita, seperti Pampers, Susu, Sendal, Baju, dan makanan ringan lainnya.

General Manager (GM) PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Bakauheni, Lampung Selatan Syamsudin mengatakan, bantuan yang di berikan dari PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) bisa bermanfaat.

“Mudah-mudahan apa yang kami berikan bisa bermanfaat bagi saudara-saudara kita, dan Mudah-mudahan musibahnya tidak terulang lagi. Dan kami juga adalah bagian dari lampung juga, dimana ada saudara-saudara kita mendapat musibah, ASDP akan hadir juga.” Katanya, Senin (10/02) di lokasi banjir di Kelurahan Way Lunik, Bandar Lampung.

Sementara salah satu tokoh masyarakat Roni Lacirius mengucapkan banyak terimakasih, atas bantuan yang di berikan oleh ASDP Bakauheni.

“Trimakasih ASDP yang telah mberikan bantuan buat anak-anak kami, dan semoga ASDP lebih sukses lagi ke depannya, ” tutupnya.(Andy)

Berita Terkait

Cocok Buat Para Pengusaha! PLN Hadirkan Diskon Tambah Daya 
Pemerintah Desa palembapang Kecamatan kalianda Kabupaten Lampung Selatan menggelar Musyawarah Khusus (Musdesus)
Akibat Lemah nya Pengawasan,Mutu dan Kualitas Pembangunan Infrastruktur(Drainase) di Kampung Badransari,Kec.Punggur Patut di Duga Menyimpang dari Bastek/Konstruksi.
Sidang Perdana Dugaan Korupsi Dana HIibah LPTQ Pringsewu Tahun 2022 di Gelar Pengadilan Tipikor Tanjung Karang
Baznas Pasaman Salurkan 277 Paket Bantuan
Masyarakat Pasaman Berharap Zakat THR ASN Disalurkan Kembali
Pekon di Kabupaten Pringsewu Bakal Bertambah Menjadi 128
Candra Deparesta, Minta Elemen Masyarakat dan Perangkat Kampung Pujo Basuki Bersinergi Guna Mendukung Program Bupati ,Berbenah Untuk Lam-Teng

Berita Terkait

Selasa, 20 Mei 2025 - 21:25 WIB

Cocok Buat Para Pengusaha! PLN Hadirkan Diskon Tambah Daya 

Sabtu, 17 Mei 2025 - 15:14 WIB

Pemerintah Desa palembapang Kecamatan kalianda Kabupaten Lampung Selatan menggelar Musyawarah Khusus (Musdesus)

Sabtu, 17 Mei 2025 - 14:50 WIB

Akibat Lemah nya Pengawasan,Mutu dan Kualitas Pembangunan Infrastruktur(Drainase) di Kampung Badransari,Kec.Punggur Patut di Duga Menyimpang dari Bastek/Konstruksi.

Kamis, 15 Mei 2025 - 14:57 WIB

Baznas Pasaman Salurkan 277 Paket Bantuan

Kamis, 15 Mei 2025 - 14:55 WIB

Masyarakat Pasaman Berharap Zakat THR ASN Disalurkan Kembali

Rabu, 14 Mei 2025 - 21:18 WIB

Pekon di Kabupaten Pringsewu Bakal Bertambah Menjadi 128

Sabtu, 10 Mei 2025 - 14:45 WIB

Candra Deparesta, Minta Elemen Masyarakat dan Perangkat Kampung Pujo Basuki Bersinergi Guna Mendukung Program Bupati ,Berbenah Untuk Lam-Teng

Selasa, 6 Mei 2025 - 20:55 WIB

Ketua LSM Penjara Laporkan Dugaan Korupsi Anggaran Tahun 2024 Bappeda Musi Rawas ke Kejari

Berita Terbaru

Berita

Cocok Buat Para Pengusaha! PLN Hadirkan Diskon Tambah Daya 

Selasa, 20 Mei 2025 - 21:25 WIB

Uncategorized

Waspada Awan KKN Menyelimuti Pemerintah Kita

Sabtu, 17 Mei 2025 - 20:53 WIB