KPK RI Kunker ke Kabupaten Bone Bolango Gorontalo

- Editor

Selasa, 2 Mei 2023 - 13:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GORONTALO, SepuluhDetik.Id,-

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia melakukan supervisi di Kabupaten Bone Bolango. Supervisi ini dilakukan dalam rangka tindak lanjut program pencegahan korupsi Pemerintah Daerah. Selasa 02/05/2023

Wakil Bupati Bone Bolango, Merlan S. Uloli didampingi Sekretaris Daerah, Ishak Ntoma saat menerima kunjungan tersebut mengucapkan selamat datang dengan harapan supervisi tersebut dapat membawa pencerahan terhadap pelayanan Pemerintah Daerah.

“Kami berharap kunjungan ini bukan dalam rangka operasi tangkap tangan akan tetapi bisa memberikan arahan dan solusi kepada Organisasi Perangkat Daerah yang menjadi lokus dan sasaran guna menindaklanjuti pekerjaan yang belum sesuai target dan belum terselesaikan,” ujar Wabup Merlan saat memberikan ucapan selamat datang kepada Tim KPK RI di Ruang Rapat Bupati, Selasa (2/5/2023).

Ia mengungkapkan kunjungan supervisi tersebut sebagai pembelajaran berharga bagi Pemerintah Kabupaten Bone Bolango dalam menciptakan pelayanan yang bersih dan akuntabel.
Kepala Satuan Tugas Koordinasi dan Supervisi Pencegahan Korupsi Terintegrasi, Wahyudi menjelaskan pihaknya ditugaskan oleh Pimpinan KPK RI bukan dalam rangka proses penegakan hukum, akan tetapi dalam rangka program pencegahan yang menjadi agenda besar di seluruh Pemerintah Daerah.

“Agenda kami selama di Bone Bolango yang pertama penyampaian program pemberantasan korupsi dan kami juga secara khusus akan beraudience terkait temuan-temuan dan audit internal maupun eksternal.” pungkasnya. (*)

Pewarta : Maryana Adam/Gorontalo

Berita Terkait

Kejaksaan Negeri Pringsewu Berhasil Pulihkan Seluruh Kerugian Keuangan Negara Sebesar RP. 576.400.000,- Dalam Perkara Korupsi BPHTB Waris
Bravo Polsek Rumbia”Warga Apresiasi Kinerja Jajaran Polsek Rumbia,Atas Ungkap,Tangkap Pelaku C3
Lapas Narkotika Karang Intan Ikuti Apel Dan Halal Bihalal Bersama Kementerian, Ini Pesan Kalapas
H+7 Lebaran: Arus Balik Terdistributif, ASDP Catat 780 Ribu Pemudik dan 200 Ribu Unit Kendaraan Telah Kembali dari Sumatera ke Jawa
Dua Unit Armada Mobil Damkar Di Luncurkan”Ternyata di TKP Zonks”Akibat Pengaduan yang Kurang Akurat
Wali kota Lubuklinggau Minta Setiap OPD ada Akun Medsos
Kamtibmas di Kota Metro,Lampung Terkoyak” Ketua LSM BASMI Soroti Lemah nya Kinerja APH
laka Lalin Roda Empat, Tabrak Fasilitas Umum UPT Puskesmas Banyumas

Berita Terkait

Jumat, 11 April 2025 - 19:56 WIB

Kejaksaan Negeri Pringsewu Berhasil Pulihkan Seluruh Kerugian Keuangan Negara Sebesar RP. 576.400.000,- Dalam Perkara Korupsi BPHTB Waris

Jumat, 11 April 2025 - 16:42 WIB

Bravo Polsek Rumbia”Warga Apresiasi Kinerja Jajaran Polsek Rumbia,Atas Ungkap,Tangkap Pelaku C3

Kamis, 10 April 2025 - 14:38 WIB

Lapas Narkotika Karang Intan Ikuti Apel Dan Halal Bihalal Bersama Kementerian, Ini Pesan Kalapas

Rabu, 9 April 2025 - 19:04 WIB

H+7 Lebaran: Arus Balik Terdistributif, ASDP Catat 780 Ribu Pemudik dan 200 Ribu Unit Kendaraan Telah Kembali dari Sumatera ke Jawa

Rabu, 9 April 2025 - 11:27 WIB

Dua Unit Armada Mobil Damkar Di Luncurkan”Ternyata di TKP Zonks”Akibat Pengaduan yang Kurang Akurat

Senin, 7 April 2025 - 11:34 WIB

Kamtibmas di Kota Metro,Lampung Terkoyak” Ketua LSM BASMI Soroti Lemah nya Kinerja APH

Senin, 7 April 2025 - 07:48 WIB

laka Lalin Roda Empat, Tabrak Fasilitas Umum UPT Puskesmas Banyumas

Minggu, 6 April 2025 - 15:04 WIB

Lonjakan Arus Balik Terus Meningkat,PT.ASDP Pastikan Layanan di Pelabuhan Bakauheni Berjalan Aman,lancar dan Terkendali

Berita Terbaru