Metro, — Dinas Kesehatan Kota Metro melalui Subtansi Promosi Kesehatan & PM Dinas Kesehatan Kota Metro, secara terintegrasi melaksanakan kegiatan Pembinaan kader posyandu balita tahun 2023 dilaksankan pada 4 April -18 April Tahun 2023 sesuai jadwal.
Kegiatan Pembinaan Kader Rabu,
12/04/2023 bertempat di posyandu
Teratai wilayah Kerja Puskesmas
Yosomulyo dalam kegiatan
pembinaan ini langsung diberi arahan oleh Subtansi Promosi Kesehatan & PM Dinas Kesehatan Kota Metro diikuti oleh kader posyandu balita di posyandu Teratai.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Metro Dr. Eko Hendro Saputra, ST.,M.Kes, Melalui Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kota Metro, Diah Meirawati, SKM.,MKes menyampaikan imbauan agar seluruh kader tetap menjaga kesehatan dan kebersihan.
Karena, kader Posyandu adalah ujung tombak kesehatan yang ada di kelurahan yang seharusnya menjadi contoh dan pelopor kesehatan bagi Masyarakat.
Kami harap dengan kegiatan ini, dapat meningkatkan pengetahuan dan kapasitas kader sebagai tenaga pelaksana kegiatan posyandu dalam memberikan pelayanan di masing- masing kelurahan,” harapnya.
Di tempat yang sama, Maryanto,SKM Sebagai Subkoordinator Subtansi
Promosi Kesehatan Dinas Kesehatan Kota Metro mengatakan berharap
dengan adanya kegiatan ini kader
dapat lebih termotivasi dan semangat dalam menjalankan tugasnya membangun masyarakat yang sehat.
Kami harap dengan kegiatan ini dapat meningkatkan pengetahuan dan kapasitas kader sebagai tenaga pelaksana kegiatan posyandu dalam
memberikan pelayanan di masing-
masing kelurahan,” harapnya.
Hal senada dikatakan Maryanto, SKM Sebagai Subkoordinator Subtansi Promosi Kesehatan Dinas Kesehatan Kota Metro mengatakan, berharap
dengan adanya kegiatan ini kader
dapat lebih termotivasi dan semangat dalam menjalankan tugasnya membangun masyarakat yang sehat. (*)