Dinas Kesehatan Kota Metro gelar Pertemuan Peningkatan Kapasitas kepada Tim Penegak Kawasan Tanpa Rokok

- Editor

Jumat, 28 Juli 2023 - 14:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metro, — Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Metro gelar pertemuan peningkatan Kapasitas kepada Tim Penegak Kawasan Tanpa Rokok (KTR) Kota Metro. Kegiatan tersebut dilakukan bertujuan untuk persiapan dalam rangka penilaian ASA (Asean Smoke Free Award) yang di jadwalkan pada Bulan Agustus 2023 minggu ke-3 dan Kota Metro termasuk salah satu Kota di Indonesia yg menjadi lokus penilaian dari Tim ASA selain itu juga untuk meningkatkan pemahaman terkait penegakan Peraturan Daerah (Perda) Kota Metro Nomor 13 Tahun 2018 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH KOTA METRO NOMOR 4 TAHUN 2014 TENTANG KAWASAN TANPA ROKOK

Kepala Dinas Kesehatan Kota Metro Dr.Eko Hendro,ST.,MKes menjelaskan dalam pertemuan tersebut seluruh Satgas Penegak Perda diberikan sosialisasi, promosi, dan promotif terkait penegakan Perda. Dengan begitu, mereka diharapkan dapat memutus rantai perokok usia muda dan perokok pemula.

Kami samakan persepsi kepada seluruh tim agar dalam menegakkan Perda dapat tepat dan sesuai dengan aturan yang berlaku,” jelasnya kepada promkes.metrokota.go.id. Kegiatan Berlangsung di Aula Dinas Kesehatan Kota Metro, Jumat 28/07/2023

Eko Hendro menyampaikan, Tim Satgas Penegak Perda juga diimbau untuk turut serta memberikan sosialisai kepada masyarakat. Sebab, melalui sosialisasi perda tersebut masyarakat akan tahu, sehingga bisa patuh terhadap aturan tersebut.

Sementara itu, Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinkes Kota Metro Verawati Nasution,SKM.,MKes berpesan kepada seluruh Tim Satgas Penegak KTR untuk dapat bersinergi dalam melakukan pembinaan dan pengawasan KTR. Selain juga, imbuhnya, memaksimalkan pengawasan pengawasan KTR di tujuh tatanan kawasan KTR.

Harapannya peran dari Tim Satgas Penegakan KTR ini terus optimal dalam memerangi perokok-perokok yang melanggar Perda KTR,” tandasnya. (Promkes_DinkesMetro)

Turut hadir Subkoordinator Subtansi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Opsi Okta Handayani,S.ST.,MKes menambahkan Dalam hal ini pemerintah berkewajiban menegakkan peraturan yang efektif untuk melindungi warganya dari resiko bahaya asap rokok orang lain melalui upaya kampanye berkesinambungan, meningkatkan pemahaman masyarakat, bekerjasama dengan pengelola tempat umum dan tempat kerja untuk melakukan pemantauan maupun tindakan lain yang diperlukan,” jelasnya.

Dalam kegiatan ini juga dilaksanakan Penandatangan Komitmen Bersama Kawasan Tanpa Rokok oleh seluruh Tim Penegak Perda KTR kota Metro. (*)

Berita Terkait

Ketua DPD,A-PPI Kota Metro, Lapor Polisi,” Rumah nya Di Bobol Maling
Walikota Metro Membuka Focus Group Discussion (FGD) Bidang Sosial Budaya Dengan Tema Penguatan GEDSI (Gender, Equity, Disability, Social Inclusion)
Sebuah Mobil Kebakaran di 22 Hadimulyo Timur
Seminar Nasional Program Studi IAT dan HKI di UMALA
Patut Dicontoh! SMA YOS Berikan Edukasi (Yos Education Fair) kepada Seluruh Siswa SMA se-Kota Metro untuk 24 Universitas Seluruh Indonesia
DPD Relawan Indonesia Anies Kota Metro Resmikan Kampung AMIN dan Rumah AMIN Bersihkan Masjid
Komunitas Pangkas Rambut PARAMAEC Lampung Sukses Rayakan HUT KE-5 Tahun di Nuwo Budayo
Dinas Perdagangan Kota Metro Buka Bazar Jum’at, Elmanani Menghimbau Masyarakat Tidak Perlu Panik, Stok Barang Aman

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:57 WIB

Ketua DPD,A-PPI Kota Metro, Lapor Polisi,” Rumah nya Di Bobol Maling

Selasa, 17 Oktober 2023 - 14:29 WIB

Walikota Metro Membuka Focus Group Discussion (FGD) Bidang Sosial Budaya Dengan Tema Penguatan GEDSI (Gender, Equity, Disability, Social Inclusion)

Senin, 16 Oktober 2023 - 19:09 WIB

Sebuah Mobil Kebakaran di 22 Hadimulyo Timur

Senin, 16 Oktober 2023 - 15:20 WIB

Seminar Nasional Program Studi IAT dan HKI di UMALA

Senin, 16 Oktober 2023 - 11:49 WIB

Patut Dicontoh! SMA YOS Berikan Edukasi (Yos Education Fair) kepada Seluruh Siswa SMA se-Kota Metro untuk 24 Universitas Seluruh Indonesia

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 13:10 WIB

DPD Relawan Indonesia Anies Kota Metro Resmikan Kampung AMIN dan Rumah AMIN Bersihkan Masjid

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 11:00 WIB

Komunitas Pangkas Rambut PARAMAEC Lampung Sukses Rayakan HUT KE-5 Tahun di Nuwo Budayo

Jumat, 13 Oktober 2023 - 10:43 WIB

Dinas Perdagangan Kota Metro Buka Bazar Jum’at, Elmanani Menghimbau Masyarakat Tidak Perlu Panik, Stok Barang Aman

Berita Terbaru

Berita

Cocok Buat Para Pengusaha! PLN Hadirkan Diskon Tambah Daya 

Selasa, 20 Mei 2025 - 21:25 WIB

Uncategorized

Waspada Awan KKN Menyelimuti Pemerintah Kita

Sabtu, 17 Mei 2025 - 20:53 WIB